Jangan galau-galau berlebihan Ketika cintamu kandas di tengah jalan Janganlah sampai sebegitunya Mencintai apa pun di dunia Janganlah sampai melebihi Cintamu pada Allah Jangan kesal-kesal berputus asa Bila mimpi-mimpi dan cita-cita Belum tercapai, terus berusaha Jangan lupa berdoa, minta sama Allah Tetap jadikan Allah yang utama Di kala sedih dan bahagia Hanyalah Allah sandaran terbaik Yang tak pernah membiarkan hamba-Nya sendiri Yakinlah pada setiap rencana-Nya Dia perancang hidup yang sempurna Segala yang t'lah ditentukan-Nya Takkan salah bagi hamba-Nya ♪ Minta sama Allah Minta sama Allah Minta sama Allah Minta sama Allah Jangan galau-galau berlebihan Ketika cintamu kandas di tengah jalan Janganlah sampai sebegitunya Mencintai apa pun di dunia Janganlah sampai melebihi Cintamu pada Allah Jangan kesal-kesal berputus asa Bila mimpi-mimpi dan cita-cita Belum tercapai, terus berusaha Jangan lupa berdoa, minta sama Allah Tetap jadikan Allah yang utama (Allah, Allah) Di kala sedih dan bahagia Hanyalah Allah (Allah) sandaran terbaik Yang tak pernah membiarkan hamba-Nya sendiri Yakinlah pada setiap rencana-Nya Dia perancang hidup yang sempurna Segala yang t'lah ditentukan-Nya Takkan salah bagi hamba-Nya Minta sama Allah Minta sama Allah Minta sama Allah Minta sama Allah