Hanyutku dalam lamunan kutenggelam Terbawa ku oleh bayang-bayang kelam Saat mata ini melihat yang nyata Dan kutakut 'tuk hadapi semua Genggam tanganku dan jangan ragu Takkan kubiarkan kau tenggelam dalam semu Jangan kau membisu, diam dan membeku Waktu takkan pernah berhenti berputar untukmu (Untuk dirimu) ♪ Bukalah matamu Takkan pernah ada harapan yang semu Janganlah kau ragu Hidup ini bukanlah sebatas mimpi yang palsu Genggam tanganku dan jangan ragu Takkan kubiarkan kau tenggelam dalam semu Jangan kau membisu, diam dan membeku Waktu takkan pernah berhenti berputar untukmu (Hanyutku dalam lamunan kutenggelam) (Terbawa ku oleh bayang-bayang kelam) (Saat mata ini melihat yang nyata) (Dan kutakut 'tuk hadapi semua)