Nun jauh saujana di mata Rumah permai jauh dari kota Di sanalah hamba terpaut rasa Lambaian kasih mesra nan cinta Duhai desaku, kasih bernaung Penduduknya rela bergotong-royong Jelas sungguh bakti jasamu Mendamai kaum jiwa berpadu Terjalin budi mesra sejati Darah serikandi perwira berbakti Desa nyaman suci indah permai Lembut merdu jiwa dilambai Binalah jika sejarah cita Antara kasih sayang bersama Gadis teruna dialun irama Lambaian desa mengegar jiwa