Kishore Kumar Hits

D. Lloyd - Berikan Daku Cahaya lyrics

Artist: D. Lloyd

album: The Best Of, Vol. 3


Pernahkah kau melihat
Air berjatuhan di batu?
Pecah berderai dan berserakan
Semuanya musnah
Namun, t'lah kusadari
Semua akan terjadi
Di dunia ini, pada diriku
Hancurlah sudah
Aku tak kuasa lagi
Aku tak sanggup lagi
Diriku menerimanya
Segala percobaan ini
Oh, Tuhan Yang Kuasa
Berikan daku cahaya
'Tuk menerangi jalan hidupku
Selama di dunia

Поcмотреть все песни артиста

Other albums by the artist

Similar artists