Kishore Kumar Hits

Emillia Contessa - Duri Berbisa lyrics

Artist: Emillia Contessa

album: Lagu Lagu Melayu Dangdut


Bagaikan duri yang berbisa
Menusuk di dalam dadaku
Betapa sakitnya hatiku di saat itu
Karena perbuatanmu
Yang tiada menimbang rasa

Betapa sakitnya hati seorang istri
Melihat suaminya bersama gadis lain

Pabila selalu kau buat begitu
Tak tahan, oh, rasanya ku hidup bersamamu
Kau tak menghiraukan aku dan anakmu
Seolah dirimu itu
Orang yang belum beristri
Pabila kau bosan padaku
Biarlah aku yang mengalah
Ku akan kembali kepada orang tuaku
Asalkan jangan kau lupa
Pada anak yang tak berdosa

Betapa sakitnya hati seorang istri
Melihat suaminya bersama gadis lain

Pabila selalu kau buat begitu
Tak tahan, oh, rasanya ku hidup bersamamu
Kau tak menghiraukan aku dan anakmu
Seolah dirimu itu
Orang yang belum beristri
Pabila kau bosan padaku
Biarlah aku yang mengalah
Ku akan kembali kepada orang tuaku
Asalkan jangan kau lupa
Pada anak yang tak berdosa

Поcмотреть все песни артиста

Other albums by the artist

Similar artists